BAZNAS Ponorogo Rutin Salurkan Bantuan Biaya Hidup untuk Dhuafa
11/07/2024 | Penulis: Intan
baznas ponorogo salurkan bantuan santunan dhuafa kepada warga desa caluk
BAZNAS News - BAZNAS Kabupaten Ponorogo salurkan santunan biaya hidup untuk dhuafa pada Kamis (11/07), kepada Bapak Damas warga Desa Caluk Kecamatan Slahung.
Santunan biaya hidup untuk dhuafa ini rutin diberikan BAZNAS Ponorogo sebagai ikhtiar menyalurkan dana zakat dan infak kepada masyarakat sebatang kara di Kabupaten Ponorogo.
Penyaluran rutin setiap bulan dengan tujuan memberikan bantuan dana agar mampu memenuhi kebutuhan hidup setiap harinya. Semoga bantuan santunan dhuafa dari BAZNAS Ponorogo dapat memberikan manfaat dan menambah keberkahan baik bagi para muzakki maupun mustahik.
Aaamiin.
Berita Lainnya
Berdayakan Ekonomi Umat: Plt. Bupati Ponorogo Serahkan Bantuan Gerobak Usaha dari BAZNAS
HUT Ke-25 BAZNAS: Plt. Bupati Ponorogo Salurkan Berbagai Bantuan, Dari Bedah Rumah hingga Beasiswa SKSS
BAZNAS Indonesia Meluncurkan Kampung Zakat dan Balai Ternak Baru di Kuningan
Peringatan HUT BAZNAS ke-25: Plt. Bupati Ponorogo Himbau Seluruh OPD Salurkan Zakat Melalui BAZNAS
Baznas Ponorogo Berikan Bantuan Belasan Juta Rupiah untuk Biaya Pengobatan Pasien Tidak Mampu RSUD dr. Hardjono
Uluran Tangan Kebaikan: Dana Pengobatan Ananda Meidina Disalurkan Melalui BAZNAS Ponorogo

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
