Terdampak Musibah Kebakaran, Ibu Murah Mendapat Bantuan Rehab Rumah dari BAZNAS Ponorogo
19/09/2024 | Penulis: Intan
ibu murah terima bantuan rehab rumah
BAZNAS News - BAZNAS Kabupaten Ponorogo tiba di rumah Ibu Murah, warga Desa Sidoharjo Kecamatan Jambon Kabupaten Ponorogo, pada Kamis (19/09).
Kedatangan BAZNAS Ponorogo ini dengan didampingi oleh pemerintah desa dan beberapa warga, untuk menyalurkan bantuan rehab rumah kepada Ibu Murah.
Ibu Murah merupakan warga desa yang tinggal berdampingan dengan kandang ternak. Dan atas suatu hal, rumahnya hangus terbakar sehingga tidak memiliki tempat tinggal.
BAZNAS Ponorogo hadir untuk membantu Ibu Murah dan keluarga, agar segera memiliki rumah yang layak huni.
"Terimakasih BAZNAS Ponorogo, bantuan ini bermanfaat untuk kami," ujar Ibu Murah.***
Berita Lainnya
HEBAT! Pemkab Ponorogo Lindungi Guru dan Pegawai Non-PNS dengan BPJS Ketenagakerjaan melalui Skema BAZNAS
BAZNAS Menyalurkan Bantuan Makanan untuk Warga Terdampak Banjir di Kota Padang
Luar Biasa! BAZNAS Ponorogo Berhasil Himpun Rp 8,9 Miliar Dana ZIS Sepanjang 2025
Baznas Ponorogo Berikan Bantuan Belasan Juta Rupiah untuk Biaya Pengobatan Pasien Tidak Mampu RSUD dr. Hardjono
BAZNAS RI Menguatkan Langkah Kemanusiaan dan Rehabilitasi Pasca Bencana di Sumatra dalam Menyambut Bulan Ramadhan
Uluran Tangan Kebaikan: Dana Pengobatan Ananda Meidina Disalurkan Melalui BAZNAS Ponorogo

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
